Healthcare Solution

Digitalisasi sektor kesehatan meningkatkan kualitas dan aksesibilitas layanan kesehatan secara keseluruhan

Layanan kesehatan di Indonesia menghadapi tantangan yang semakin meningkat dan terus berkembang. Inovasi digital akan memainkan peran penting dalam mendukung masa depan, dengan mentransformasikan proses bisnis dan berinteraksi lebih baik dengan pasien untuk mendorong pertumbuhan.

Dengan solusi menyeluruh melingkupi konsultasi, pemberian solusi digital kesehatan dan perangkat keras. NCI memainkan peran yang mendalam dan bermakna dalam mendukung masa depan layanan kesehatan.

Kami terus berusaha memberikan solusi digital yang handal dan berkelanjutan dibidang layanan kesehatan.

integrasi satu sehat

Integrasi Satu Sehat

NCI-MediSmart telah terdaftar di aplikasi nasional Satu Sehat dan siap mendukung digitalisasi Fasyankes di Indonesia untuk meningkatkan kualitas kinerja pelayanan kesehatan

Berpengalaman

Tim NCI-MediSmart terdiri dari SDM yang handal dan berpengalaman untuk menjamin standar kualitas layanan kami

Jaminan Keberhasilan

Dukungan NCI-MediSmart tidak terbatas pada penyediaan solusi terbaik tapi juga keberhasilan implementasinya.

Discover Our Range of Products in Healthcare

Temukan produk yang cocok dengan kebutuhan fasyankes Anda

SIMRS Medismart

SIMRS Medismart merupakan Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit yang sudah ada sejak tahun 1991 dan terus dilakukan pembaharuan terkait dengan perkembangan teknologi dan regulasi, sehingga dapat menyesuaikan dengan kebutuhan Rumah Sakit sebagai pengguna SIMRS

RME

Software Pengolahan data elektronik rekam medis terintegrasi. Memberikan kemudahan dalam pelayanan dan sistem pelaporan, baik internal maupun eksternal. Sesuai dengan PMK No 18 dan No 24 Tahun 2022

ProKlinik

Solusi pengelolaan klinik yang lengkap, membantu meningkatkan efisiensi dan efektivitas operasional klinik, serta memberikan pelayanan terbaik kepada pasien.

Lorem ipsum dolor

Lorem ipsum dolor sit amet consectetur.

RSUD dr. H. Marsidi Judono

Hospital Online System & Hospital Management System

RSUD Encik Maryam

Hospital Management System

Klien Kami di Seluruh Indonesia

Lorem ipsum dolor

Lorem ipsum dolor sit amet consectetur.

Jelajahi hasil inovasi NCI. Kami bangga dengan komitmen kami terhadap kualitas dan kepuasan pelanggan. Kami terus berusaha memberikan solusi digital yang handal dan berkelanjutan.

Scroll to Top